Entri yang Diunggulkan

Taman Indonesia Kaya

      Sudah tahukah mengenai Taman Indonesia kaya?yaa,kalau belum tahu akan saya jelaskan sedikit mengenai taman Indonesia kaya.Taman Indon...

Kamis, 02 Agustus 2018

Keindahan Kampung Pelangi

Kampung pelangi lokasinya ada di dekat tugu muda tepatnya di Jl.Dr.Sutomo no.89.Randusari,Semarang Selatan.Kampung ini sangat unik,rumah rumah dikampung pelangi di cat warna-warni sehingga banyak menarik perhatian masyarakat didalam maupun luar kota.Jika anda berkunjung di Semarang cobalah pergi ke kampung pelangi

pemandangan kampung pelangi dari seberang sungai

Selain kampungnya,sekitaran sungai juga di cat warna warni sehingga sungainya terlihat bagus rapi dan bersih.Jika kalian hobi memancing,silahkan bawa pancing lalu mancing disini sambil menikmati warna warni rumah-rumah disekitar kampung pelangi.
                                             
                                               


Jika kalian ingin melihat pemandangan,cobalah jalan keatas perkampungan,nanti kalian bisa melihat pemandangan sekitaran kota semarang,jangan lupa bawa minum karena jalanannya cukup menanjak.



semakin tinggi semakin bagus pemandangannya

Untuk mencapai keatas,kalian harus melewati tanjakan demi tanjakan.Ketika kalian melewati rumah rumah jangan lupa menyapa,agar warga di sekitaran kampung pelangi merasa senang,jangan bertingkah tidak sopan apalagi sampai merusak fasilitas.Warga di kampung pelangi sangat ramah ramah dan sepertinya bangga karena kampungnya banyak dikunjungi oleh orang luar daerahnya.


Dari sini kalian bisa melihat pamandangan kota Semarang,untuk sampai kesini memang sangat melelahkah,tapi ketika sudah sampai sini lelah kalian pasti akan hilang gaes.

-Selamat berkunjung-

Tidak ada komentar:

Posting Komentar